Setelah Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia Harus Berhadapan Dengan - Gubuk RPP

Iklan atas

Setelah Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia Harus Berhadapan Dengan

Setelah Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia Harus Berhadapan Dengan


Setelah Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia Harus Berhadapan Dengan
A. Jepang, Belanda dan Sekutu
B. Jepang, Prancis dan Belanda
C. Jepang dan Belanda
D. Jepang dan Inggris

Jawaban

Jawaban yang tepat untuk menjawab soal, setelah memproklamasikan kemerdekaan indonesia harus berhadapan dengan adalah A. Jepang, Belanda dan Sekutu

Pembahasan

Setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 1945, tidak berarti kemerdekaan tersebut bisa dinikmati tanpa perjuangan berikutnya. Dalam sejarah Indonesia, tahun 1945-1949 dikenal sebagai Masa Revolusi Nasional, di mana bangsa Indonesia harus mempertahankan kemerdekaannya.

Upaya mempertahankan kemerdekaan dimulai setelah pasukan Sekutu Allied Forces for Netherland Indies (AFNEI) yang seharusnya memulangkan dan membebaskan tawanan perang Sekutu, justru membawa Pemerintahan Sipil Hindia Belanda (NICA) dari Belanda. Hal ini memicu kecurigaan bangsa Indonesia bahwa Belanda ingin kembali menguasai Indonesia. Pada akhirnya, terjadi beberapa kali perlawanan senjata antara bangsa Indonesia yang telah merdeka dengan Belanda dan Jepang pada masa Revolusi Nasional.

Di antara beberapa perang tersebut, terdapat Perang Surabaya 10 November 1945 antara bangsa Indonesia dan pasukan Sekutu serta Pertempuran Lima Hari di Semarang yang merupakan contoh dari kontak senjata antara bangsa Indonesia dengan Jepang.

Jadi jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah A. Jepang, Belanda, Sekutu

0 Response to "Setelah Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia Harus Berhadapan Dengan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel